Informasi, Kajian Strategis, dan Komunikasi merupakan salah satu bidang dalam HIMAGIKA yang bertugas dalam mempublikasikan media informatif dan mengkaji isu serta kebijakan seputar gizi dan kesehatan di lingkup regional maupun nasional serta sebagai penghubung aspirasi dari mahasiswa Gizi Kesehatan kepada pihak pengurus Program Studi Gizi Kesehatan
Kepala Bidang 2019/2020 : Diajeng Isti Utari (2018)
Wakil Kepala Bidang 2019/2020 : Nikita Widya Permata Sari (2018)
Staff Ahli
- Anggun Yurna Nudesia (2018)
- Millean Rahman Hakim (2018)
- Rafidah Fawwazia Hidayat (2018)
- Nazulfa Quro’atul Aini (2018)
Staff
- Anastasia Meilida (2018)
- Arina Nisa Salsabila (2019)
- Avina Setya Nastity (2019)
- Rizha Pramesti A. (2019)
- Rizqi Bagus Setyawan (2019)
- Yolanda Ruth F. S. (2019)
Program Kerja
- Pekan Sarapan Nasional (Peringatan PSN dengan berbagi media informatif kepada khalayak umum bisa berupa poster atau selebaran)
- Diskusi Prodi (Penyampaian aspirasi mahasiswa Gizi Kesehatan kepada jajaran pengurus Program Studi Gizi Kesehatan)
- Hari Diabetes Nasional (Peringatan HDN dengan mengadakan kegiatan senam bersama diabetesi serta membagikan media informatif kepada khalayak umum)
- Tracer Study (Pertemuan antara mahasiswa Gizi Kesehatan angkatan baru dengan alumni-nya untuk membahas seputar pendidikan post-graduate, dunia kerja, dan sharing beasiswa)
- Kajian Rutin (Pengakajian isu dan kebijakan kesehatan regional maupun nasional yang kemudian hasilnya akan dicetak dan ditempel di majalah dinding dan dibagikan via media sosial)